Hal itu ditanggapi Sudarsono Saidi melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Sudarsono Saidi menyebutkan bahwa pernyataan dari Dedi Prasetyo yang seakan menepis hal tersebut.
Baca Juga: Bongkar! Sumber Dana Kemenangan Politik Diduga dari 5 Hal Ini, Said Didu: Ternyata Lebih Parah, Saatnya Selamatkan Indonesia!
Sudarsono Saidi menegaskan bahwa jika ada pertanyaan muncul di publik soal kebenaran dari jumlah uang tersebut, sangat wajar.
"Wajar jika ada pertanyaan, yg benar ada berapa? Akun ini kena imbas, kepercayaan informasinya selalu diragukan," ujar Sudarsono Saidi melalui akun Twitter pribadi miliknya pada Selasa (23/8).
Sebelumnya, cuitan dari Sudarsono Saidi itu seraya membalas cuitan dari akun media sosial Twitter Divisi Humas Polri. Dalam cuitan itu, disebutkan bahwa Kadiv Humas Polri menepis kabar terkait bunker Rp900 miliar.
"Berdasarkan informasi dari tim khusus yang melakukan penggeledahan di beberapa tempat Irjen FS, info soal bunker Rp 900 miliar tidaklah benar," tertulis dalam akun @DivHumas_Polri.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid