Alvin Lim Soroti Akun Instagram Fadil Imran Usai Kasus Sambo Mencuat: Dia Coba Buat Pencitraan

- Rabu, 24 Agustus 2022 | 14:40 WIB
Alvin Lim Soroti Akun Instagram Fadil Imran Usai Kasus Sambo Mencuat: Dia Coba Buat Pencitraan

Dalam media sosial Instagram-nya, Fadil membuat pencitraan yang baik seolah-olah dirinya adalah sosok kepolisian yang merangkul masyarakat.

“Dia itu liat deh di Instagram-nya. Saya selalu lihat dia punya medsos. Dia coba buat pencitraan yang seolah-olah dia itu memeluk dan merangkul masyarakat,” ujar Alvin.

Sosok Kapolda Metro Jaya Fadil Imran disorot sejak aksi pelukannya dengan Irjen Ferdy Sambo yang dianggap melanggar etik.

Sumber: NewsWorthy

Halaman:

Komentar

Terpopuler