Percepat Pengiriman Data Pasar, BEI Gandeng Denodo

- Jumat, 20 Mei 2022 | 09:30 WIB
Percepat Pengiriman Data Pasar, BEI Gandeng Denodo

Denodo akan digunakan untuk meningkatkan manajemen dan tata kelola data melalui lapisan data logis tunggal yang disediakannya dan mempercepat penyampaian informasi.

“Kami sangat bangga dapat bekerja sama dengan BEI, untuk membantu mereka membangun akses yang aman ke data pasar untuk klien mereka,” ucap Ravi Shankar, Wakil Presiden Senior dan Kepala Staf Pemasaran di Denodo. 

“Integrasi data serta kemampuan manajemen yang canggih dari Platform Denodo memberikan manfaat yang signifikan bagi organisasi seperti BEI, yang menggunakannya untuk mempercepat akses data dan meningkatkan kecepatan ke pasar.”

Sumber: jpnn.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler