Andil dalam Misi Bangun UMKM Tangguh Pascapandemi, ALAMI Dorong Pembiayaan Berbasis Syariah

- Jumat, 13 Mei 2022 | 15:41 WIB
Andil dalam Misi Bangun UMKM Tangguh Pascapandemi, ALAMI Dorong Pembiayaan Berbasis Syariah

Baca Juga: Percepat Laju Keuangan Syariah di Indonesia, ALAMI Group dan KNEKS Tandatangani MoU

Lebih lanjut, dalam upaya memperluas akses pembiayaan dan layanan keuangan untuk UMKM, ALAMI Group menargetkan pertumbuhan pembiayaan pada 2022 naik 200% dari tahun sebelumnya. Menurut Dima, target ini dapat terwujud apabila terdapat kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan.

"Untuk mewujudkannya, tentu perlu kolaborasi dengan pemerintah dan pemangku kepentingan terkait agar akses modal kerja ke UMKM bisa berjalan dengan lancar dan baik," tutur Dima.

Sumber: m.jpnn.com

Halaman:

Komentar