POLHUKAM.ID -Pemerintah diminta segera benahi persoalan pendidikan. Pendidikan seharusnya dipandang sebagai investasi yang jika dikelola dengan baik akan memberi dampak besar di kemudian hari.
Hal ini ditekankan Calon Presiden Nomor Urut 1, Anies Baswedan saat berdialog dengan mahasiswa Universitas Hazairin, Bengkulu, Rabu (6/12).
Anies menyebut, masyarakat yang berstatus ekonomi mapan, mempunyai kesempatan yang lebih baik untuk akses pendidikan tinggi, daripada menengah ke bawah.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid