LENGKONG, polhukam.id – Ternyata, jembatan terpanjang se-Jawa Barat ini belum rampung tak sesuai target Ridwan Kamil.
Padahal, jembatan terpanjang se-Jawa Barat ini telah kuras habis anggaran Rp72 miliar, dan sudah dilelang juga, tapi akhirnya tak sesuai rencana pembangunan di awal.
Dengan begitu, jembatan terpanjang di Jawa Barat ini harus dikebut pengerjaannya supaya bisa selesai di awal tahun 2024 ini.
Pasalnya berdasarkan target Ridwan Kamil, jalan penghubung pantai-pantai ini selesai di akhir tahun 2023 yakni Desember.
Namun pengerjaannya kini molor, belum rampung sepenuhnya.
Baca Juga: Stasiun Kereta Api Pertama di Jakarta Kini Jadi Tempat Parkir, Sudah Ada Sejak 150 Tahun Lalu
Maka itu para pekerja harus bisa memenuhi target dan bekerja dengan lebih giat dan tanggung jawab.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid