polhukam.id – Awalnya tenang, malam tahun baru 2024 di Desa Pulung, Kecamatan Pulung, Kab. Ponorogo berubah menjadi kisah tragedi memilukan.
Seorang warga setempat, AP (24), nekat membunuh tetangganya, AS (50), dalam aksi pembalasan dendam dari luka batin yang ia pendam lama.
Kejadian tragis ini bermula ketika AP tengah merayakan pergantian tahun bersama teman-temannya dengan pesta miras.
Setelah merayakan malam tahun baru hingga pukul 2 dini hari, AP pulang ke rumahnya dengan kondisi mabuk.
Kapolres Ponorogo, AKBP Anton Prasetyo, menjelaskan bahwa pelaku setibanya di rumah, tiba-tiba teringat perlakuan buruk yang pernah dialami oleh ibunya dari korban AS. Kekecewaan dan kemarahan yang terpendam meletup saat itu juga.
Baca Juga: Aries hingga Sagitarius, Inilah 4 Zodiak Paling Hoki di Tahun 2024
"Pelaku mengajak korban keluar rumah dan menyerangnya dengan besi. Terjadi perkelahian sengit di antara keduanya," ungkap Kapolres Anton dalam konferensi pers pada Selasa (2/1/2023).
Artikel Terkait
OTT KPK Gagalkan Gubernur Riau Kabur, Ini Identitas dan Modus yang Bikin Heboh
BREAKING: KPK Umumkan Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Pagi Ini! Ini Fakta OTT dan Uang Sitaan Rp1 Miliar+
Ustadz Abdul Somad Beri Dukungan Usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Ini Pesan Hadistnya
OTT KPK! Harta Fantastis Gubernur Riau Abdul Wahid Tembus Rp4,8 Miliar, Ini Rinciannya