Dituntut Lenyapkan Hamas, IDF Juga Berjuang Melawan Ketidaksabaran Pemerintah Israel, Panglima AD: Perang Gaza Akan Berlangsung Lama

- Rabu, 03 Januari 2024 | 10:30 WIB
Dituntut Lenyapkan Hamas, IDF Juga Berjuang Melawan Ketidaksabaran Pemerintah Israel, Panglima AD: Perang Gaza Akan Berlangsung Lama

BICARA BERITA - IDF (Israeli Defense Force), pasukan keamanan Israel, mendapatkan tuntutan yang sepertinya terlalu berat.

IDF harus melenyapkan Hamas secepatnya dan memastikan Gaza berada dalam kontrol.

Ketidaksabaran pemerintah Israel ini berpengaruh banyak dalam menentukan jalannya pertempuran.

IDF mengebom Gaza secara membabi buta, memaksa penduduk sipil mengungsi, sedangkan para pejuang Hamas dengan bebasnya menyergap setiap saat.

Baca Juga: Biden Jual Senjata ke Israel Tanpa Persetujuan Kongres, Hamas: AS Sponsori Kejahatan Perang dan Genosida di Gaza

Dipaksa bertarung dalam perang kota, Hamas jelas lebih unggul dalam penguasaan medan.

Hujan bom secara intens hanya membantu IDF bergerak memasuki kota.

Halaman:

Komentar

Terpopuler