Sungai Batanghari Meluap: 1.500 Kepala Keluarga di Legok Terdampak

- Senin, 15 Januari 2024 | 18:01 WIB
Sungai Batanghari Meluap: 1.500 Kepala Keluarga di Legok Terdampak

Seiring dengan situasi ini, enam kepala keluarga telah diungsikan ke tempat yang lebih aman, sedangkan 70 sampai 75 rumah sudah terendam banjir.

Baca Juga:

Sukses Tutup Tahun 2023, PT KPBN Gelar Business Gathering dengan Mitra Bisnis di Belawan

Untuk menghindari risiko, pihak berwenang telah meminta agar listrik di rumah-rumah yang tergenang banjir segera dimatikan.

Meski sebagian besar aktivitas masyarakat kini bergantung pada perahu, dampak ekonomi dan logistik mulai terasa. ***

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jambione.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler