Ganjar Pranowo Jadi Idola Para Pemilih Partai Nasionalis

- Selasa, 14 Juni 2022 | 17:50 WIB
Ganjar Pranowo Jadi Idola Para Pemilih Partai Nasionalis

Dari survei itu diketahui bahwa Ganjar Pranowo masih menjadi kandidat terkuat dalam simulasi pasangan calon. Ganjar disebut bisa memenangkan Pilpres 2024 dengan disandingkan dengan baik Ridwan Kamil, Sandiaga Uno, Erick Thohir hingga Andika Perkasa. 

Pasalnya, elektabilitas Ganjar dipasangkan dengan keempat nama itu selalu di atas 30 persen.

Sumber: sumut.suara.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler