Polisi Masih Lakukan Olah TKP
Menyikapi peristiwa ini, Budi Hermanto menjelaskan bahwa penyelidikan masih terus berlangsung. Tim dari Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Selatan masih melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) untuk mendalami setiap detail peristiwa.
"Petugas kepolisian Sat Reskrim Jaksel masih melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) untuk mendalami peristiwa tersebut, berkoordinasi dengan pihak keluarga," tutur Budi Hermanto menutup pernyataannya.
Hingga saat ini, penyebab pasti kematian Lula Lahfah masih menunggu hasil pemeriksaan medis dan penyelidikan lebih lanjut dari kepolisian.
Artikel Terkait
Awkarin Berang! Minta Netizen Hapus Foto Jenazah Lula Lahfah, Ini Alasannya
Misteri Kematian Lula Lahfah: Jenazah Dipindahkan Dini Hari, Reza Arap Bungkam dan Isu Henti Jantung
Bupati Pati Sudewo Diduga Raup Rp50 Miliar dari Calon Perangkat Desa, Begini Modus Tim 8-nya
Fakta Mengejutkan: 3 Desa di Nunukan Resmi Jadi Milik Malaysia, Ini Hasil Perundingan 45 Tahun!