Bilang Harun Masiku Tak Bisa Tidur Nyenyak, Novel Baswedan Kasih Sindiran ke Firli Bahuri

- Jumat, 20 Mei 2022 | 04:30 WIB
Bilang Harun Masiku Tak Bisa Tidur Nyenyak, Novel Baswedan Kasih Sindiran ke Firli Bahuri

"Saya yakin sampai hari ini dia tidak bisa tidur nyenyak karena sampai kapan pun tetap dicari KPK. Hanya tunggu waktu dia pasti tertangkap," ucap Firli mengutip dari Antara, Kamis (19/5/2022).

Baca Juga: Firli Bahuri Nggak Main-main Soal Harun Masiku: Saya Yakin Dia Tidak Bisa Tidur Nyenyak!

Menyikapi pernyataan dari Firli ini, Novel Baswedan lewat akun Twitter pribadinya beri sindiran menohok. Menurut Novel, soal buronan bisa tidur nyenyak atau tidak bukan urusan dari ketua KPK tersebut. Yang menjadi pertanyaan, kata Novel, ialah mengapa Harun Masiku belum juga tertangkap.

"Soal buronan tdk bisa tidur, itu bukan urusan Firli. Yg mjd urusan Firli adl kenapa tdk ditangkap sampaikan skrg?" tulis Noves Baswedan seperti dikutip Suara Bogor.

Cuitan dari Novel Baswedan ini pun mendapat banyak reaksi dari warganet di laman Twitter.

Halaman:

Komentar

Terpopuler