Soroti Imbauan Berhemat Jokowi, Pengamat Singgung Pembangunan IKN: Pelan-pelan Saja

- Sabtu, 28 Mei 2022 | 16:30 WIB
Soroti Imbauan Berhemat Jokowi, Pengamat Singgung Pembangunan IKN: Pelan-pelan Saja

Zaki melihat pemerintah mengejar target jangka pendek.

"Saya lihat, pokoknya harus kelihatan 'wah' sebelum pak Jokowi lengser," tambahnya.

Akibatnya, sektor lain yang lebih strategis menjadi kurang diperhatikan dan anggaran banyak terkonsentrasi ke IKN. 

"Jika tidak berhati-hati, dikhawatirkan terjadi kontraksi anggaran yang berisiko tinggi," jelasnya. (*)

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler