Larangan Perilaku LGBT di Lingkungan Kampus Oleh UGM Didukung oleh ICMI, Berikut Pernyataan Resminya

- Selasa, 19 Desember 2023 | 22:31 WIB
Larangan Perilaku LGBT di Lingkungan Kampus Oleh UGM Didukung oleh ICMI, Berikut Pernyataan Resminya

Disamping itu upaya ICMI untuk membangun ketahanan keluarga dan ketahanan masyarakat dalam mengantisipasi dampak-dampak penyimpangan perlu terus diupayakan bersama.

Baca Juga: 5 Hal ini Adalah yang bisa Kamu Dapatkan Ketika Meminum Jamu

Hal ini  pernah dilakukan dalam bentuk Seminar nasional di Untirta, ITB, Unpad,  Universitas Gunadarma, UAI, Universitas  YAI,  STIKOM Bali, Unhas,  Unkhair selama tahun 2023.

Ia juga mengatakan, agar tak perlu risau dengan tuduhan mereka yang menentang aturan tersebut dengan alasan tidak sesuai ilmu pengetahuan dan prinsip anti diskriminasi.

"Sebuah kemaksiatan dan penyimpangan tidak boleh dibiarkan dengan alasan ilmu pengetahuan. Sebab dampak kerusakannya adalah produktifitas generasi muda yang akan turun drastis jika telah terpapar paham LGBT. Jadi tenang saja civitas akademika UGM, ICMI akan selalu mendukung anda," tegas Riri.

 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: akarsari.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler