Kiky juga mengaku, sebenarnya kasus ini sudah selesai dengan kekeluargaan. Para keluarga santriwati sudah sempat mendatanginya dan meminta kejelasan. "Bahkan saya dipermalukan di forum itu.
Setelah saya jelaskan, akhirnya pada saat itu kami semua bersepakat untuk saling memaafkan dan tidak memperpanjang masalah ini," kata dia. Dirinya pun mengaku kaget karena tiba-tiba ada laporan masuk atas nama dirinya.
Meski demikian, Kiky mengatakan dirinya mungkin telah terlalu keras dalam memberikan pendidikan sehingga membuat para santriwatinya sakit hati.
Sementara itu, Kasatreskrim Polres Karawang, AKP Muhammad Nazal Fawwaz mengatakan laporan dari keluarga korban terkait dugaan pelecehan seksual tersebut sudah diterimanya.
Kuasa Hukum Korban Saepul Rohman mengatakan, dugaan kasus pelecehan seksual tersebut dilakukan dengan modus memberi hukuman kepada santriwati.
Pencabulan dilakukan dengan memegang area sensitif para korban yang kemudian korban diajak untuk menonton video dewasa
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur