"Senior-senior, kawan bahkan almarhum Rizal Ramli pernah menyatakan kepada saya, 'Rustam kamu hati-hati dengan Eggi. Dia bisa sewaktu-waktu balik badan'," kenang Rustam.
Ia mengaku awalnya tidak percaya. "Enggak mungkin lah ini orang kayaknya alim banget. Tapi ternyata hari ini terbukti," tambahnya. Nasihat serupa juga disebut datang dari almarhum Fikri Thalib dan aktivis senior Yus Sumadipraja.
Tanda-tanda Perubahan Sikap Eggi Sudjana
Rustam mengaku telah mencium tanda-tanda perubahan sikap Eggi Sudjana beberapa bulan sebelum pertemuan di Solo pada 8 Januari 2025. Ia mendapat informasi bahwa Eggi meminta dua nama agar tidak ditangkap terkait perkara ijazah Jokowi.
"Yang pasti salah satunya disebut Eggi Sudjana," kata Rustam menirukan pengakuan pihak pengacara Jokowi yang menemuinya secara tertutup.
Menurut Rustam Effendi, situasi ini terkesan diatur. "Buat saya ini semua sudah di-setting. Jadi tidak kaget meski membuat saya cukup nyesek," pungkasnya.
Artikel Terkait
Viral! Respons Gibran Soal BBM Rp25 Ribu di Papua Bikin Netizen Geram, Ini Faktanya
NasDem Sindir Gerakan Rakyat: Pilpres Masih Lama! Usai Usung Anies Capres 2029
Diplomasi Tingkat Tinggi: Rahasia di Balik Pertemuan Rahasia Eggi Sudjana dan Damai Lubis dengan Jokowi
Restorative Justice atau Blunder? Misteri Pencabutan Tersangka Eggi-Damai dalam Kasus Ijazah Jokowi Terkuak