POLHUKAM.ID -Belakangan ini kembali heboh soal cuitan yang dibagikan mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono. Pada mimpinya itu ia bersama Jokowi dan Megawati Soekarno Putri.
Hal itu langsung mendapat tanggapan dari Rocky Gerung. Menurutnya mimpi SBY menandakan adanya kontemplasi dalam diri ayah dari AHY.
"Jadi satu rekonsiliasi dibayangkan oleh SBY dan dia ucapkan itu di dalam model yang biasa kita sebut bawah sadar. Kan mimpi itu semacam aktivitas bawah sadar," kata Rocky, dikutip dari tayangan YouTube Rocky Gerung Official, Rabu (21/6/2023).
"SBY bawah sadarnya adalah keadaan sekarang itu kok tidak aman ya, kok tidak damai ya. Jadi sebetulnya itu yang namanya psikologi terbalik dari SBY. Dia merasa ada yang tidak nyaman dan tidak aman ada perpecahan ada konflik, lalu dia upayakan itu diselesaikan secara sublimatif," imbuhnya.
Artikel Terkait
Indro Tjahyono Sebut Gibran Harusnya Dimakzulkan, Ijazah SD dan Usia di Bawah 40 Jadi Alasan!
Prabowo: Pemimpin Indonesia Harus Ramah, tapi Tegas dan Tidak Boleh Lugu
PSI Ingatkan Publik: Jangan Buru-buru Anggap Jokowi Ditinggal Prabowo
Mendesak Evaluasi! Menteri Hukum Supratman Kini Jadi Sorotan