Soal Arah Koalisi Partai NasDem, Surya Paloh Tegaskan Hal Ini, Simak!

- Senin, 23 Mei 2022 | 16:20 WIB
Soal Arah Koalisi Partai NasDem, Surya Paloh Tegaskan Hal Ini, Simak!

“Bagi Nasdem, ada beberapa pekerjaan rumah yang harus ditata dulu, diselesaikan, baru akan masuk ke dalam tahapan-tahapan berikutnya,” kata Surya dalam keterangan tertulis, Senin (23/5/2022).

Sebelumnya, tiga partai koalisi, yakni Partai Golkar, Partai Persatuan Pembangunan (PPP), dan Partai Amanat Nasional (PAN) telah sepakat membentuk Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) untuk Pemilu 2024. Surya mengapresiasi pembentukan koalisi tersebut. 

"Saya pikir itu bagus. Langkah-langkah yang baik dari teman-teman sudah mengambil inisiatif jauh lebih berarti dan memberikan nilai positif serta sikap proaktif dibandingkan dengan skeptisme, apatis ya kan?" ujarnya.

Baca Juga: Sulit Betul Jadi Anies Baswedan, Jabatan Mau Selesai, Serangan Nggak Berhenti, NasDem: Masyarakat...

Halaman:

Komentar

Terpopuler