Viva mengatakan jika Cak Imin mensyaratkan dirinya harus dijadikan Calon Presiden 2024, koalisi mensyaratkan jaminan menang di Pilpres 2024.
"Jika KIB akan mengusung Cak Imin sebagai Capres, maka di atas hitungan kertas harus menang. Kalau tidak menang, kan dada jadi sesak, mata berkunang-kunang, dan tensi darah naik," kata Viva, Senin (23/5/2022).
Namun, dia menyarankan Cak Imin bergabung saja dulu dengan koalisi karena suara PKB dianggap bisa memperkuat koalisi untuk kontestasi Pemilu 2024.
"Ayo Cak Imin, ojo kesuwen (jangan lama-lama) untuk bergabung bersama dan mengarungi samudera politik di kapal KIB," ucapnya.
Artikel Terkait
Misteri Pertemuan Solo: Eggi Sudjana dan Damai Hari Lubis Bertemu Jokowi, Apa yang Dibahas?
6 Versi Ijazah Jokowi Terungkap: Benarkah Ada yang Asli dari Polda Metro Jaya?
PKS di Pilkada DPRD: Pilih Kekuasaan Sekarang atau Menang di 2029?
Ahok Bongkar Alasan Elite Ingin Pilkada DPRD: Sistem Ini Dibuat untuk Curang!