Video tersebut ramai dibahas, terlebih Partai Demokrat sudah menyatakan dukungan kepada Koalisi Indonesia Maju (KIM), Prabowo Subianto.
Soal viralnya video itu, Ketua DPD Partai Demokrat DKI Jakarta, Mujiyono, mengatakan, sudah ditindaklanjuti.
Kata dia, kader dalam video, sedang diminta klarifikasi oleh Badan Pembina Organisasi, Kaderisasi, dan Keanggotaan Daerah (BPOKKD) Demokrat Jakarta.
"Yang bersangkutan sedang dipanggil BPOKKD, sedang diminta klarifikasi," kata Mujiyono kepada Kantor Berita Politik RMOL, Jumat (22/9)
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Bahlil Berani Tantang Mafia Impor: Demi Merah Putih, Nyawa Saya Korbankan untuk Swasembada Energi!
Luhut Tantang Bukti Saham Toba Pulp: Saya Jengkel, Justru Ingin Tutup Pabriknya!
PDIP Tolak Pilkada Lewat DPRD, Ini Solusi Revolusioner Mereka untuk Hentikan Politik Uang
Menko Pangan Zulkifli Hasan Blusukan ke Wonosobo, Apa Hasil Tinjauan SPPG Kalikajar?