POLHUKAM.ID - Program sentra pangan nasional atau food estate yang digulirkan pemerintah, dinilai bakal Cawapres Koalisi Perubahan untuk Persatuan Muhaimin Iskandar, gagal total.
Hal ini disampaikan sosok yang akrab disapa Cak Imin itu usai menjadi pembicara di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, Rabu (27/9).
"Produktivitas pangan ini benar-benar harus digerakkan secara masif, bukan melalui food estate tetapi melalui peningkatan produktivitas lahan dan tanah milik rakyat dan petani," tegas Cak Imin.
Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu meminta pemerintah mengevaluasi program tersebut dan membuat program ketahanan pangan yang baru dengan melibatkan masyarakat, khususnya petani.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara