polhukam.id-Laga perdana timnas Indonesia di Piala Asia 2023 saat melawan Irak tidak berjalan mulus.
Dalam laga fase Grup D Piala Asia 2023, Indonesia kalah dari Irak dengan skor 1-3.
Laga timnas Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023 digelar di Stadion Ahmad Bin Ali, Al Rayyan, Qatar pada Senin, 15 Januari 2024 malam.
Baca Juga: Putuskan Hengkang dari PDIP, Maruarar Sirait Sebut-sebut Nama Jokowi
Jalannya laga
Sejak pluit tanda pertandingan dimulai, Irak sudah terlihat mendominasi penguasaan bola.
Bahkan saat laga baru berjalan tiga menit, gawang timnas yang dijaga Ernando Ari sudah terancam.
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?
Patrick Kluivert Dipecat, Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia?
Menpora vs Ketum PSSI: Siapa yang Sebenarnya Bertanggung Jawab?