AFC Kecam Keributan Timnas Indonesia U-22 Vs Thailand

- Kamis, 18 Mei 2023 | 16:01 WIB
AFC Kecam Keributan Timnas Indonesia U-22 Vs Thailand

"AFC menggarisbawahi pentingnya permainan yang adil, saling menghormati dan sportivitas, dan mengambil pendekatan tanpa toleransi terhadap semua tindakan kekerasan semacam itu."

Sementara sekjen federasi sepakbola Kamboja (FFC) Keo Sareth tidak mempersoalkan keributan tersebut. Ia menyerahkan semua keputusan kepada AFC.

"Kami tidak memiliki masalah dengan mereka dan sebagai tuan rumah, kami telah sepenuhnya sukses menjadi tuan rumah pertandingan tersebut," ucap Sareth.

"Masalah yang terjadi di lapangan akan ditangani oleh ofisial pertandingan dan membuat laporan untuk dikirimkan ke AFC. Mereka mungkin akan menerima hukuman terkait kode etik dan disipin," Sareth menambahkan.

Sumber: goal.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler