POLHUKAM.ID -Rencana reshuffle menteri kabinet Joko Widodo pada hari ini, Rabu (25/10), sangat mungkin menjadi perombakan kabinet secara besar-besaran. Di mana, Jokowi berpeluang besar me-reshuffle menteri asal PDI Perjuangan dan Partai Nasdem, menyusul manuver Gibran Rakabuming Raka menjadi bakal cawapres bagi Prabowo Subianto.
"Kalau dilihat dari Bharatayudha (perang besar) Megawati vs Jokowi, bisa jadi hari ini akan terjadi reshuffle besar-besaran. Apakah Jokowi akan berani buang semua menteri PDIP dan menteri Nasdem?" kata Direktur Gerakan Perubahan, Muslim Arbi, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Rabu (25/10).
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid