Ibu-Ibu Mari Kumpul! Begini Cara Potong Bawang Tanpa Keluar Air Mata, Cuma Perlu Basahi Benda Ini

- Kamis, 21 Desember 2023 | 21:01 WIB
Ibu-Ibu Mari Kumpul! Begini Cara Potong Bawang Tanpa Keluar Air Mata, Cuma Perlu Basahi Benda Ini

Baca Juga: 10 Jurusan Paling Menjanjikan di Masa Depan, Lulusannya Banyak Dicari Perusahaan!

Meski tidak membuat mata mengalami kerusakan, namun bagi sebagian orang hal itu membuat terganggu, bahkan sampai membuat ibu jari teriris.

Apakah ada cara potong bawang tanpa keluar air mata yang aman dan mudah? Ternyata ada!

Dilansir dari video TikTok akun @diy.lifehacks.id, yang perlu disiapkan sebelum bawang dipotong adalah ambil tisu satu atau dua lembar.

Baca Juga: Cerita Ciblon Kedung Winong, Punya Sejarah Panjang dan Jadi Wisata Hidden Gem Bermain Air di Semarang

Selanjutnya basahi tisu dengan air dan letakan tisu yang sudah basah tadi di talenan tempat bawang dipotong.

Bukan sulap, bukan sihir kini memotong bawang tanpa perlu drama mata berair lagi.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayosemarang.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler