Di kawasan itu juga dibangun resort dengan 150 kamar dengan sasaran keluarga. Keberadaan resort tersebut juga menambah fasilitas tempat makan yang sudah dibangun sebelumnya.
Ada juga bangunan untuk acara-acara pertemuan eksklusif maupun acara-acara yang mengundang banyak orang. Seperti untuk arisan, pengajian, bahkan juga disediakan sarana untuk pentas musik.
"Untuk area panggung bisa menampung sekitar 5.000 orang. Target selesai 5 tahun mendatang saat ini masih pembukaan awal," ujarnya.
Keberadaan Kali Pepe Land tersebut diharapkan mampu meningkatkan perekonomian di kawasan tersebut. Menyusul semakin berkembangnya pariwisata di kawasan Solo Raya.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: suarakarya.id
Artikel Terkait
OTT KPK Gagalkan Gubernur Riau Kabur, Ini Identitas dan Modus yang Bikin Heboh
BREAKING: KPK Umumkan Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Pagi Ini! Ini Fakta OTT dan Uang Sitaan Rp1 Miliar+
Ustadz Abdul Somad Beri Dukungan Usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Ini Pesan Hadistnya
OTT KPK! Harta Fantastis Gubernur Riau Abdul Wahid Tembus Rp4,8 Miliar, Ini Rinciannya