polhukam.id - Nekat yang dilakukan seorang pria di kota Probolinggo, ia diduga mencuri pompa air listrik milik sekolah
MA.Insan Madani jalan Mastrip, kelurahan kedupok, kota Probolinggo.
Dalam rekaman cctv, pria tersebut sebelum melakukan aksinya, pria itu nampak mengecek sekeliling area sekolah. Namun tak disangka aksinya terekam cctv milik sekolah.
Pihak sekolah kemudian segera bertindak, melaporkan peristiwa itu ke Polisi dengan surat bukti laporan Nomor: STTLP/02/1/2024/SPKT/POLSEK WONOASIH/POLRES KOTA/POLDA JAWA TIMUR.
Pelapor yang diketahui bernama Indri lidiana melaporkan dugaan tindak pidana, di luar kamar mandi Sekolah MA.INSAN Kota Probolinggo.
Artikel Terkait
Gugatan Ijazah Gibran Gagal Mediasi, Langsung Diperiksa di Pengadilan Hari Ini
KPK Tantang Mahfud MD Bongkar Data Dugaan Mark Up 3 Kali Lipat Proyek Kereta Cepat!
Bongkar Korupsi Bobby Nasution: Mens Rea dan Modus Permainan Anggaran APBD Sumut
Bahlil Dilaporkan ke Mabes Polri! Kader Golkar Ungkap Akun Penyebar Fitnah