Polisi juga akan menerapkan rekayasa lalu lintas, namun sistem itu bersifat situasional tergantung kondisi di lapangan. Jika ekskalasi meningkat, kepolisian akan melakukan pengalihan arus lalu lintas dan penutupan jalan.
Adapun jalan yang akan dialihkan yaitu Jalan Harmoni yang mengarah ke Jl. Merdeka Barat ditutup dialihkan ke Jl. Kesehatan. Jl. Perwira yang mengarah Jl. Merdeka Utara ditutup, jalur diarahkan ke arah Masjid dan Lapangan Banteng.
Kemudian, Jalan Thamrin ditutup dialihkan ke Jl. Kebon Sirih yang mengarah ke Jl. Abdul Muis dan ke Patung Tani.
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin