POLHUKAM.ID -Harga diri partai-partai politik yang menaungi Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) dipertaruhkan, apabila sosok bakal calon presiden (Bacapres) yang diusungnya, Anies Baswedan, dijadikan bakal calon wakil presiden (Bacawapres).
Pengamat politik Ujang Komarudin menilai, peluang Anies menjadi Bacawapres pendamping Bacapres PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo, bisa saja terjadi.
Tetapi, dia menduga Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan PKS akan berpikir panjang memainkan skema Ganjar-Anies, karena sudah terlanjur membuat poros sendiri menghadapi Pilpres 2024.
"Harga diri Nasdem, PKS, dan Demokrat hancur lebur kalau seandainya Anies turun derajat jadi Cawapres," ujar Ujang kepada Kantor Berita Politik RMOL, Selasa (22/8).
Artikel Terkait
Mens Rea Pandji: Analisis Lengkap Kontroversi, Gibran, dan Tudingan Antek Asing yang Mengguncang
PDIP 2029: Strategi Penyeimbang Rahasia & Peluang Duet Ulang Megawati-Prabowo?
Jokowi Masih Disalahkan? Kritik Pedas Ini Ungkap Alasan Nama Mantan Presiden Selalu Muncul di Setiap Masalah Bangsa
Eggi Sudjana Temui Jokowi di Solo: Benarkah Ada Permintaan Maaf? Ini Faktanya!