Sukabumi, polhukam.id – Ketua Majelis Tinggi Partai Demokrat, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), kunjungi Sukabumi, Kamis (04/01/2024).
Di hadapan kader Partai Demokrat, Presiden RI keenam itu berbicara figur pemimpin ideal.
SBY mengatakan figur pemimpin Indonesia harus orang yang amanah dan selalu mengutamakan kepentingan rakyat
“Saya meminta para kader bersiap menghadapi pemilu 2024. Tahun ini kita akan memilih pemimpin. Pilih pemimpin yang amanah, cakap dan terus memperjuangkan kepentingan rakyat kita,” seru SBY.
SBY kembali menyinggung tentang figur ideal Presiden RI mendatang. Presiden Republik Indonesia ke depan harus orang yang amanah dan mencintai rakyatnya.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara