Pasalnya, menurut Satyo, Jokowi tidak bisa memastikan Ganjar bisa didukung PDIP atau koalisi partai lain dalam pemilu.
“Situasi itu sangat mungkin terjadi. Sebab, berdasarkan pengalaman, capres populer seperti Ganjar bisa berakhir tragis di ujung masa pencapresan,” tuturnya.
Satyo juga menilai Jokowi akan kesulitan jika para relawan berharap Ganjar diusung koalisi partai lain.
“Sebab, pertimbangan tersebut akan melalui proses negosiasi yang panjang dan rumit. Biasanya partai lain sudah punya capres-cawapres masing-masing,” ujar Satyo.(*)
Sumber: genpi.co
Artikel Terkait
Republik Fufufafa Slank: Bahaya Laten yang Masih Mengendalikan Indonesia Hingga 2029?
Indonesia Kehilangan Peradaban? Ini Analisis Kritis Aktivis Senior Soal Hukum & Moral yang Tergerus
Presiden Prabowo Buka Suara: Menteri Turun ke Bencana, Pencitraan atau Bukti Nyata?
Gus Yahya Tantang Rais Aam: Selesaikan di Muktamar 2026! Ini Kata-Katanya