Hasil Piala Asia 2023: China Tahan Imbang Libanon 0-0 dan Menambah Koleksi Jadi Dua Poin

- Kamis, 18 Januari 2024 | 12:31 WIB
Hasil Piala Asia 2023: China Tahan Imbang Libanon 0-0 dan Menambah Koleksi Jadi Dua Poin

Baca Juga: Muncul Sebagai Penyemangat Awal Minggu, Sun of Monday Kenalkan OK! Debut Single Tentang Kesetiakawanan Sosial Dengan Nuansa Tropical House

Wu Lei memanfaatkan bola lepas dari bek Nour Mansoor untuk memberi umpan kepada Lui Bin Bin, tetapi upaya terakhirnya berhasil ditepis oleh penjaga gawang Mostafa Matar.

Kedua tim meningkatkan intensitas serangannya. Striker Oman Chaban mendapat peluang dengan melepas tembakan melalui kaki kanan.

Namun sayangnya tembakan itu membentur jaring samping gawang China.

Baca Juga: RDP Dengan DPR, Perpusnas Penuhi Kebutuhan Baca Lewat 10 Ribu Buku Yang Disalurkan ke Perpustakaan Desa dan Taman Baca Masyarakat

Dai Weijun berhasil melewati Matar  dan mendekati pertahanan Libanon.

Penjaga gawang Libanon berhasil menggagalkan pemain China nomor 9 itu.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hallo.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler