Baca Juga: Fatto FC Pertaruhkan Gengsi Kota Hadapi DKI Jakarta di Putaran Nasional PIala Soeratin U-13
Selanjutnya, terdapat sebanyak 399 pembalap yang telah memenangkan grand prix di kelas tunggal, dan akan mencapai angka 400 di tahun ini. Sementara untuk negaranya, Italia merupakan negara dengan pembalap yang meraih kemenangan dengan total 888 kemenangan, disusul oleh Spanyol dengan 722 kemenangan grand prix kelas tunggal.
Fakta menarik lainnya, Honda merupakan pabrikan tersukses di grand prix (kelas tunggal) dengan 821 kemenangan, disusul oleh Yamaha (520), Aprilia (297), MV Aguta (275), dan Kalex (176).
Dari lokasi, sebanyak 30 negara telah ikut serta untuk mengambil bagian sebagai tuan rumah grand prix MotoGP, termasuk Sirkuit Internasional Mandalika di Lombok, Nusa Tenggara Barat, Indonesia.
Sirkuit Internasional Buddh di India merupakan tuan rumah baru yang masuk ke kalender MotoGP untuk pertama kalinya pada 2023. Sementara tahun ini, Kazakhstan akan menjadi negara ke-31 yang akan ikut serta meramaikan MotoGP 2024.
Baca Juga: Ugianto Hartono: Jabar Hattrick Harga Mati
Sementara itu, setelah uji coba pertama di Valencia tahun lalu, sesi uji coba MotoGP 2024 kedua akan digelar di Sirkuit Internasional Sepang, Malaysia, pada 6-8 Februari.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: maungbandung.co.id
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?
Patrick Kluivert Dipecat, Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia?
Menpora vs Ketum PSSI: Siapa yang Sebenarnya Bertanggung Jawab?