“Saya telah melakukan beberapa obrolan dengan manajer,” tutur pesepak bola berusia 21 tahun itu.
“Cara tim bermain di sini, lingkungannya, adalah sesuatu yang menurut saya sangat cocok untuk saya,” sambung Elkan Baggott.
“Pengaturannya sangat bagus, jadi menurut saya itu memberi saya peluang terbaik untuk tampil di level tertinggi yang saya bisa,” tutupnya.
Baca Juga: Dikenal sebagai YouTubers kecantikan Indonesia, ini daftar sumber kekayaan dr Richard Lee
Sebagaimana diketahui, pemain berdarah Inggris-Indonesia tersebut sebelumnya juga pernah menjalani masa pinjaman di King’s Lynn Town, Gillingham dan Cheltenham Town.
Elkan Baggott pun berhasil menorehkan sejarah pada April 2022 lalu lantaran ia menjadi pemain Indonesia pertama yang bermain di Liga Satu Inggris.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hops.id
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?
Patrick Kluivert Dipecat, Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia?
Menpora vs Ketum PSSI: Siapa yang Sebenarnya Bertanggung Jawab?