Berkaca pada Venezuela, Kenaikan Harga BBM Harus Dilakukan, Dampaknya Disorot, Eko Kuntadhi: Tugas Pemerintah Adalah...

- Selasa, 06 September 2022 | 20:40 WIB
Berkaca pada Venezuela, Kenaikan Harga BBM Harus Dilakukan, Dampaknya Disorot, Eko Kuntadhi: Tugas Pemerintah Adalah...

"Gak ada orang yg senang dengan kenaikan harga. Termasuk harga BBM. Tapi Venezuela pernah mengalami itu. Mensubsidi rakyatnya habis-habisan dengan harga murah." 

"Sampai negaranya bangkrut. Kini rakyat Venezuela melarat. Chaos. Mereka jd imigran gelap di mana-mana," ungkapnya.

Gak ada orang yg senang dengan kenaikan harga. Termasuk harga BBM. Tapi Venezuela pernah mengalami itu. Mensubsidi rakyatnya habis-habisan dengan harga murah. Sampai negaranya bangkrut. Kini rakyat Venezuela melarat. Chaos. Mereka jd imigran gelap di mana-mana.

Sementara itu dampak kenaikan harga BBM akan menyebabkan harga sembako, sandang pangan, dan harga lainnya ikut meningkat, sehingga pemerintah perlu mengatasinya.

"Nah, tugas pemerintah berikutnya adalah pengendalian inflasi," pungkas Eko yang dikutip dari Twitter @_ekokuntadhi, Selasa (6/9).

Sumber: NewsWorthy

Halaman:

Komentar

Terpopuler