“Pelaku kejadian ini rupanya meledakkan bom dengan remote control,” ungkap laporan tersebut.
Rekaman video yang disiarkan menunjukkan bahwa ledakan kedua terjadi sekitar 15 menit setelah ledakan pertama.
Baca Juga: Tentara Israel Bunuh Wakil Ketua Hamas di Lebanon
Belum ada kelompok militan manapun yang mengaku bertanggung jawab atas serangan teror tersebut. Iran memiliki banyak musuh yang mungkin berada di balik serangan, ini termasuk kelompok di pengasingan, organisasi militan, dan aktor negara. (rmol)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: publiksatu.co
Artikel Terkait
Kode HTML Kosong? Ini Rahasia Menulis Artikel yang Tak Terbaca Mesin Pencari!
Stadion Langit NEOM: Fakta Mencengangkan di Balik Stadion Gantung 350 Meter untuk Piala Dunia 2034
46 Anak Gaza Tewas dalam 12 Jam: Ini Serangan Mematikan Israel Sejak Gencatan Senjata
45 Tewas dalam Serangan Terbaru Israel ke Gaza, Korban Didominasi Perempuan dan Anak-anak