Megawati Ancam Kadernya Tak Bicarakan Koalisi, Kalo Masih Ngeyel...

- Selasa, 21 Juni 2022 | 16:50 WIB
Megawati Ancam Kadernya Tak Bicarakan Koalisi, Kalo Masih Ngeyel...

"Kalau masih ada yang ngomong di PDI perjuangan urusan koalisi-koalisi, out! Berarti nggak ngerti sistem ketatanegaraan kita," tegasnya.

"Bukannya saya ini, ini kritik membangun lho jangan mainin saya diguling-guling di goreng-goreng. Ini tata pemerintahan dan tata kenegaraan Republik Indonesia lho saya udah gak tahan. Lho kok jadi gini piye," jelasnya.

Sumber: republika.co.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler