Namun, KIB harus melihat terlebih dahulu komunikasi seperti apa yang akan dilakukan partai lain.
"Jadi, seandainya ada komunikasi dengan Partai NasDem tentu pembicaraan tetap akan dibahas, tetapi bukan berarti KIB beriktikad untuk tetap membuka diri," jelasnya.
Di sisi lain, Syarifah menyatakan KIB bakal mendeklarasikan capres pada tahun ini karena menjadi momentum yang sangat tepat.
Namun, Syarifah menerangkan bahwa KIB juga tak ingin terburu-buru mendeklarasikan capres karena harus melihat situasi berdasarkan soliditas internal.
"Artinya, ketika capres dideklarasikan, kami menginginkan soliditas seluruh kader di akar rumput mendukung hal yang sama," kata Syarifah.
Sumber: genpi.co
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara