Bangkalan, polhukam.id - Kepolisian Bangkalan mengungkap fakta mengejutkan di balik kasus carok maut yang menewaskan empat orang di Desa Bumi Anyar, Kecamatan Tanjung Bumi.
Dua pelaku brutal tersebut ternyata adalah kakak-adik yang berasal dari desa yang sama.
Kapolres Bangkalan, AKBP Febri Isman Jaya, mengungkapkan bahwa pelaku carok berinisial H (39) dan M (30) adalah saudara kandung.
"Mereka ini merupakan saudara adik-kakak," kata Febri saat konferensi pers di kantor polisi.
Kejadian tragis itu bermula ketika H hendak berangkat tahlilan. Di sepanjang jalan, H bertemu dengan korban berinisial MTA yang melaju kencang dengan sepeda motor, lampu motor menyorot ke arah H, memicu konflik fatal.
Motif peristiwa tersebut disebut berasal dari rasa tersinggung.
Artikel Terkait
OTT KPK Gagalkan Gubernur Riau Kabur, Ini Identitas dan Modus yang Bikin Heboh
BREAKING: KPK Umumkan Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Pagi Ini! Ini Fakta OTT dan Uang Sitaan Rp1 Miliar+
Ustadz Abdul Somad Beri Dukungan Usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Ini Pesan Hadistnya
OTT KPK! Harta Fantastis Gubernur Riau Abdul Wahid Tembus Rp4,8 Miliar, Ini Rinciannya