POLHUKAM.ID - Kehebohan terjadi di media sosial saat Ganjar Pranowo, bakal calon presiden yang diusung PDIP, mengunggah foto dirinya berpelukan erat dengan Maruarar Sirait. Tapi tak lama, potret itu 'menghilang' karena dihapus.
Untuk diketahui, Maruarar Sirait, adalah politikus PDIP sekaligus inisiator Network For Ganjar, yakni organisasi wadah relawan Ganjar Pranowo dari jalur nonpartai.
Lantas, kenapa foto itu mendadak dihapus dari akun media sosial Ganjar Pranowo?
Dalam acara bertajuk 'Cirebon Guyub', Minggu (8/10/2024) akhir pekan lalu, di Jalan Siliwangi, Kota Cirebon, Jawa Barat, ribuan relawan Network For Ganjar berkumpul.
Acara itu juga dihadiri oleh Maruarar Sirait dan juga Ganjar Pranowo sendiri. Keduanya tampak berapi-api memberikan motivasi kepada relawan.
"Saya terkejut dengan antusiasme acara besar Bang Ara di Cirebon. Meskipun baru pertama kali saya hadir, saya selalu mendapatkan video dari setiap acara ini," kata Ganjar dikutip hari Senin (9/10/2023).
Artikel Terkait
Polytron Fox R Bikin Ojol Kaya? 200 Km Cuma Rp 10 Ribu, Ini Buktinya!
Anak Tega Bunuh Ayah Kandung di Bulukumba, Motifnya Bikin Merinding!
Video Teh Pucuk Harum 1 Menit 50 Detik: Fakta Mengejutkan & Bahaya Link Palsu yang Wajib Diwaspadai!
Video Viral 7 Menit Kasir Indomaret: Hoax atau Nyata? Ini Fakta dan Bahaya Link Palsunya!