Zulhas Masuk Kabinet Dinilai Makin Kuatkan Koalisi Indonesia Bersatu, Asrul Sani: Secara Politis...

- Kamis, 16 Juni 2022 | 08:00 WIB
Zulhas Masuk Kabinet Dinilai Makin Kuatkan Koalisi Indonesia Bersatu, Asrul Sani: Secara Politis...

Baca Juga: Zulkifli Hasan Sudah Siapkan Pengganti di MPR Usai Jadi Mendag, Drajad PAN: Tidak Enak Kalau Saya...

Dengan begitu, kata Wakil Ketua MPR RI itu, KIB punya kesempatan untuk menentukan langkah. Arsul berharap, dengan adanya tiga tokoh pimpinan KIB dalam kabinet saat ini mampu menyerap berbagai masukan dari Presiden Jokowi.

"Artinya apa yang ada di pikiran partai-partai KIB, misalnya visi dan misi pemerintah ke depan dengan masukan-masukan, pendapat, dan pandangan dari presiden," jelasnya.

Di sisi lain, Arsul berharap PAN juga mampu menyesuaikan diri di kabinet Jokowi.

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler