Iwan Fals Bikin Polling di Twitter, Erick Thohir Menjadi Pilihan Utama Cawapres

- Jumat, 26 Mei 2023 | 14:30 WIB
Iwan Fals Bikin Polling di Twitter, Erick Thohir Menjadi Pilihan Utama Cawapres

Baca juga: Berasal dari Profesional, Erick Thohir Dinilai Cawapres Paling Terbuka untuk Semua Koalisi

Kemudian di skema Ganjar Pranowo – Erick Thohir ada sebanyak 2.811 akun telah berpartisipasi. Khusus untuk skema Prabowo Subianto – Erick Thohir sebanyak 456 akun telah berpartisipasi.

Nama Erick Thohir jadi pilihan utama pengikut Iwan Fals untuk cawapres di Pilpres 2024 dengan para pengikut Iwan Fals memasangkan bersama capres yang berasal dari koalisi pemerintah.

Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto adalah capres dari partai koalisi pemerintahan yakni PDI Perjuangan dan Gerindra. Adapun Iwan Fals telah menggelar poling sejak Rabu (24/5/2023).

Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.

Sumber: wartakota.tribunnews.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler